Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Download Contoh Silabus SMK/MAK Mapel Tinjauan Seni: Acuan Terbaru 2017

Download Contoh Silabus Mata Pelajaran (Mapel) Tinjauan Seni Berdasarkan Acuan Terbaru

Download Contoh Silabus Mata Pelajaran (Mapel) Tinjauan Seni Berdasarkan Acuan Terbaru







Silabus adalah kerangka acuan penyusunan rencana pelaksanaan pembelajaran untuk setiap mata pelajaran berisi komponen identitas mata pelajaran, identitas satuan pendidikan, kompetensi inti dan kompetensi dasar, indikator pencapaian kompetensi, materi pokok, kegiatan pembelajaran, alokasi waktu dan alternatif penilaian. Silabus juga merupakan gambaran umum program serta target yang akan dicapai mata pelajaran, di samping sebagai dokumentasi tertulis dalam rangka akuntabilitas program pembelajaran.

Keberadaan silabus menjadi penting, karena akan menjadi acuan dalam penyusunan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP), pengelolaan media, sumber belajar dan pengembangan sistem penilaian.

Berikut adalah link Download Contoh Silabus Mata Pelajaran (Mapel) Tinjauan Seni Berdasarkan Acuan Terbaru 2017 dari Direktorat Pembinaan SMK: 



BACA JUGA:

Berikut adalah kutipan dari Silabus Mata Pelajaran (Mapel) Tinjauan Seni Berdasarkan Acuan Terbaru 2017:


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok JP Kegiatan Pembelajaran Alternatif Penilaian
3.1 Memahami konsep dasar seni4.1 Mengomunikasikan konsep dasar seni 3.1.1 Menguraikan deskripsi seni3.1.2 Menguraikan seni sebagai ekspresi3.1.3 Menguraikan seni dalam kehidupan manusia4.1.1 Melakukan kajian seni dalam kehidupan masyarakat sekitar4.1.3 Mempresentasikan fungsi seni tradisional dan modern  Definisi seni Seni sebagai ekspresi Seni dalam kehidupan manusia Teknik kajian dan presentasi 6  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang konsep dasar seni Mengumpulkan data tentang seni dalam kehidupan masyarakat sekitar Mengolah data tentang seni dalam kehidupan masyarakat sekitar Mengomunikasikan tentang mengkomunikasikan seni dalam kehidupan masyarakat sekitar Pengetahuan:• Tes tulis• Tes lisan• Penugasan• PortofolioKeterampilan:• Penilaian unjuk kerja• Proyek/penugasan• Portofolio
3.2 Memahami cabang- cabang seni4.2 Mendeskripsikan cabang-cabang seni 3.2.1 Membedakan jenis-jenis seni3.2.2 Menerangkan bentuk dan isi dalam seni3.2.3 Menguraikan seni memesis dan representasional4.2.1 Membuat kajian seni memesis dan representasional4.2.2 Mempresentasikan seni  Cabang-cabang seni Bentuk dan makna dalam seni Seni memesis dan representasional 6  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang cabang-cabang seni. Mengumpulkan data tentang kajian senimemesis danrepresentasional Mengolah data tentang kajian seni memesis dan representasional Pengetahuan:• Tes tulis• Tes lisan• Penugasan• PortofolioKeterampilan:• Penilaian unjuk kerja• Proyek/penugasan• Portofolio
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok JP Kegiatan Pembelajaran AlternatifPenilaian
memesis dan representasional  Mengomunikasikan tentang kajian seni memesis dan representasional
3.3 Memahami konsep estetika4.3 Mengomunikasikan konsep estetika 3.3.1 Menerangkan deskripsi estetika3.3.2 Menguraikan estetika diIndonesia3.3.3 Menguraikan unsur-unsur keindahan4.3.1 Melakukan kajian estetika dalam karya seni tradisional4.3.2 Melakukan kajian estetika dalam karya seni modern4.3.3 Mempresentasikan hasil kajian estetika  Estetika dalamSeni EstetikaIndonesia Estetika seni tradisional dan modern Teknik presentasi 6  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang konsep estetika Mengumpulkan data tentang kajian estetika dalam karya seni tradisonal dan modern Mengolah data tentang kajian estetika dalam karya seni tradisonal dan modern Mengomunikasikan tentang kajian estetika dalam karya seni tradisonal dan modern Pengetahuan:• Tes tulis• Tes lisan• Penugasan• PortofolioKeterampilan:• Penilaian unjuk kerja• Proyek/penugasan• Portofolio
3.4 Menganalisis konsep karya seni Nusantara4.4 Menyajikan hasil 3.4.1 Mengklasifikasi karya seniNusantara3.4.2 Menyimpulkan bentuk dan makna karya seni Nusantara3.4.3 Menguraikan fungsi karya seni Nusantara4.4.1 Melakukan kajian bentuk,  Keberagaman karya seni Nusantara Bentuk dan makna karya seni Nusantara Fungsi karya seni Nusantara 8  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang konsep karya seni Nusantara Mengumpulkan data tentang bentuk, makna, dan fungsi karya seni Nusantara Pengetahuan:• Tes tulis• Tes lisan• Penugasan• PortofolioKeterampilan:• Penilaian unjuk kerja• Proyek/
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok JP Kegiatan Pembelajaran AlternatifPenilaian
analisis konsep karya seni Nusantara makna, dan fungsi karya seni Nusantara4.4.2 Mengomunikasikan bentuk, makna, dan fungsi karya seni Nusantara  Mengolah data tentang bentuk, makna, dan fungsi karya seni Nusantara Mengomunikasikan tentang bentuk, makna, dan fungsi karya seni Nusantara penugasan• Portofolio
3.5 Menganalisis sejarah seni Nusantara4.5 Menyajikan hasil analisis seni Nusantara 3.5.1 Menyimpulkan perkembangan seni Nusantara3.5.2 Menemukan ciri-ciri karakteristik seni Nusantara setiap periode4.5.1 Melakukan kajian sejarah seni Nusantara4.5.2 Mengomunikasikan sejarah seni Nusantara  Sejarah seniNusantara Krakteristik seniNusantara 8  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang sejarah seni Nusantara Mengumpulkan data tentang kajian sejarah seni Nusantara Mengolah data tentang kajian sejarah seni Nusantara Mengomunikasikan tentang kajian sejarah seniNusantara Pengetahuan:• Tes tulis• Tes lisan• Penugasan• PortofolioKeterampilan:• Penilaianunjuk kerja• Proyek/penugasan• Portofolio
3.6 Menganalisis konsep karya seni Timur4.6 Menyajikan hasil 3.4.1 Mengklasifikasi konsep karya seni Timur3.4.2 Menyimpulkan karakteristik karya seni Timur4.4.1 Melakukan kritik karya seni  Konsep seniTimur Karakteristik karya seni Timur 6  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang konsep karya seni Timur Pengetahuan:• Tes tulis• Tes lisan• Penugasan• PortofolioKeterampilan:• Penilaian
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok JP Kegiatan Pembelajaran AlternatifPenilaian
analisis konsep karya seni Timur Timur4.4.2 Mengomunikasikan hasil kritik karya seni Timur  Mengumpulkan data tentang bentuk dan makna seni Timur Mengolah data tentang bentuk dan makna seni Timur Mengomunikasikan tentang bentuk dan makna seniTimur unjuk kerja• Proyek/penugasan• Portofolio
3.7 Menganalisis sejarah seni Timur4.7 Menyajikan hasil analisis sejarah seni Timur 3.5.1 Menyimpulkan perkembangan seni Timur3.5.2 Menemukan ciri-ciri karakteristik seni Timur setiap negara4.5.1 Melakukan kajian pengaruh seni Timur terhadap seni Nusantara4.5.2 Mengomunikasikan pengaruh seni Timur terhadap seni Nusantara  Sejarah perkembangan seni Timur Karakter seniTimur 6  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang sejarah seni Timur Mengumpulkan data tentang pengaruh seni Timur terhadap seni Nusantara Mengolah data tentang pengaruh seni Timur terhadap seni Nusantara Mengomunikasikan tentang pengaruh seni Timur terhadap seni Nusantara Pengetahuan:• Tes tulis• Tes lisan• Penugasan• PortofolioKeterampilan:• Penilaian unjuk kerja• Proyek/penugasan• Portofolio
3.8 Menganalisis konsep karya seni Barat 3.4.1 Mengklasifikasi konsep karya seni Barat3.4.2 Menyimpulkan  Konsep seniBarat 6  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah Pengetahuan:• Tes tulis• Tes lisan• Penugasan
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok JP Kegiatan Pembelajaran AlternatifPenilaian
4.8 Menyajikan hasil analisis konsep karya seni Barat karakteristik karya seniBarat4.4.1 Melakukan kritik karya seniBarat4.4.2 Mengomunikasikan hasil kritik karya seni Barat  Karakteristik karya seni Barat tentang konsep karya seniBarat Mengumpulkan data tentang bentuk dan makna seni Barat Mengolah data tentang bentuk dan makna seni Barat Mengomunikasikan tentang bentuk dan makna seni Barat • PortofolioKeterampilan:• Penilaian unjuk kerja• Proyek/penugasan• Portofolio
3.9 Menganalisis sejarah seni Barat4.9 Menyajikan hasil analisis sejarah seni Barat 3.5.1 Menyimpulkan perkembangan seni Barat3.5.2 Menemukan ciri-ciri karakteristik seni Barat4.5.1 Melakukan kajian pengaruh seni Barat terhadap seni Nusantara4.5.2 Mengomunikasikan pengaruh seni Barat terhadap seni Nusantara  Sejarah perkembangan seni Barat 6  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang sejarah seni Barat Mengumpulkan data tentang pengaruh seni Barat terhadap seni Nusantara Mengolah data tentang pengaruh seni Barat terhadap seni Nusantara Mengomunikasikan tentang pengaruh seni Barat terhadap seni Nusantara Pengetahuan:• Tes tulis• Tes lisan• Penugasan• PortofolioKeterampilan:• Penilaian unjuk kerja• Proyek/penugasan• Portofolio
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok JP Kegiatan Pembelajaran AlternatifPenilaian
3.10 Menganalisis resensi karya seni4.10 Membuat resensi karya seni 3.10.1 Merumuskan sistimatika resensi karya seni3.10.2 Merumuskan resensi karya seni4.10.1 Menyusun resensi karya seni4.10.2 Menyajikan resensi karya seni  Definisi resensi karya seni Sistimatika resensi karya seni Teknik pembuatan resensi karya seni 4  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang resensi karya seni Mengumpulkan data tentang resensi karya seni Mengolah data tentang resensi karya seni Mengomunikasikan tentang resensi karya seni Pengetahuan:• Tes tulis• Tes lisan• Penugasan• PortofolioKeterampilan:• Penilaian unjuk kerja• Proyek/penugasan• Portofolio
3.11 Mengevaluasi karya seni4.11 Mengembangkan karya seni 3.11.1 Menguraikan deskripsi evaluasi karya seni3.11.2 Menguraikan teori evaluasi karya seni3.11.2 Menerangkan instrumen penilaian karya seni4.11.1 Membuat instrumen evaluasi karya seni4.11.2 Melakukan evaluasi karya seni4.11.3 Membuat konsep pengambangan karya seni  Evaluasi karya seni Kritik seni Instrumen evaluasi karya seni Penciptaan karya seni 10  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang evaluasi karya seni Mengumpulkan data tentang pengembangan karya seni Mengolah data tentang pengembangan karya seni Mengomunikasikan tentang pengembangan karya seni Pengetahuan:• Tes tulis• Tes lisan• Penugasan• PortofolioKeterampilan:• Penilaian unjuk kerja• Proyek/penugasan• Portofolio

Demikian tulisan tentang

Download Contoh Silabus SMK/MAK Mapel Tinjauan Seni: Acuan Terbaru 2017.

Semoga bermanfaat dan salam sukses selalu!

1 komentar untuk "Download Contoh Silabus SMK/MAK Mapel Tinjauan Seni: Acuan Terbaru 2017"

Masukan dari Anda Terhadap Tulisan Kami Akan Sangat Kami Apresiasi. Terima Kasih dan Selamat Berpartisipasi!